Jasa Perpajakan

Layanan

Jasa Perpajakan

Setiap keputusan bisnis pasti punya implikasi pajak, dan yang membuat hal ini lebih sulit adalah peraturan pajak yang selalu berubah. Kondisi ini membuat perusahaan menghadapi tugas yang kompleksitas dalam memenuhi kewajiban perpajakan dan memenuhi persyaratan pelaporan pajak secara berkala.
Untuk memenuhi kewajiban perusahaan dalam hal perpajakan tersebut, KJA kami menyediakan jasa perpajakan kepada wajib pajak yang dilakukan oleh tenaga yang telah memiliki keahlian/sertifikasi dan pengalaman dibidang perpajakan, sehingga dapat memenuhi ketentuan perpajakan dengan tepat waktu dan tepat jumlah sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Berikut layanan jasa pelaporan pajak:

  1. Membuat Tax Planning
  2. Menghitung kewajiban pajak bulanan dan tahunan
  3. Membayar/menyetorkan kewajiban pajak
  4. Melaporkan kewajiban pajak kepada wajib pajak